Dukung Distribusi BBM Subsidi Tepat Sasaran, BPH Migas Apresiasi Peran DPR RI dan Pemda
Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) memberikan apresiasi atas dukungan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) dan Pemerintah Dearah (Pemda) dalam mengawal pendistribusian Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi. Hal ini disampaikan saat BPH Migas mengunjungi Batam,…