Sosialisasi Pengawasan Penyediaan dan Pendistribusian BBM Bersubsidi di Pontianak
PONTIANAK. Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas), bekerjasama dengan Pemerintah Propinsi Kalimantan Barat, Kamis (23/10/2013) melaksanakan Sosialisasi Pengawasan dan Pengendalian Penyediaan dan Pendistribusian Bahan Bakar Minyak (BBM) Bersubsidi. Kepala BPH Migas Andy Noorsaman Sommeng, dalam sambutannya yang…